Penyanyi : Rancangan Acak Kelompok Lengkap dengan SAS
Judul lagu : Rancangan Acak Kelompok Lengkap dengan SAS
Rancangan Acak Kelompok Lengkap dengan SAS
Portal-Statistik | Postingan kali ini, kita akan membahas tentang Rancangan Percobaan yaitu Rancangan Acak Kelompok Lengkap dengan SAS. Sesuai dengan namanya Rancangan Acak kelompok adalah suatu rancangan acak yang dilakukan dengan mengelompokkan satuan percobaan ke dalam grup-grup yang homogen yang dinamakan kelompok dan kemudian menentukan perlakuan secara acak di dalam masing-masing kelompok.Melalui pengelompokkan yang tepat atau efektif, maka rancangan ini dapat mengurangi galat percobaan yang mana dengan adanya pengelompokkan, maka dapat membuat keragaman satuan-satuan percobaan di dalam masing-masing kelompok sekecil mungkin sedangkan perbedaan antar kelompok sebesar mungkin.
Ciri-ciri RAKL :
- Pada satuan percobaan/media/bahan percobaan terdapat faktor yang tidak seragam (heterogen) terdapat 2 sumber keragaman yaitu perlakuan dan kelompok (plus galat percobaan)
- Keragaman respons disebabkan oleh Perlakuan, Kelompok dan Galat
Seorang peneliti ingin meneliti pengaruh suatu perlakuan terhadap penambahan bobot badan (kg) suatu kelompok. Berikut data yang dihasilkan
Masukkan script dibawah ini.
data rak;
input bobotbadan kelompok perlakuan$;
cards;
8 1 A
7 2 A
9 3 A
6 4 A
1 1 B
0 2 B
3 3 B
2 4 B
6 1 C
5 2 C
7 3 C
5 4 C
5 1 D
6 2 D
9 3 D
8 4 D
;
proc glm data=rak;
class kelompok perlakuan;
model bobotbadan=kelompok perlakuan;
means perlakuan/t;
run;
Penjelasannya.
Hipotesis kelompok .
- Hipotesis
H0: tidak ada perbedaan kelompok
H1: minimal ada satu kelompok yang berbeda - Tingkat signifikansi α= 0.05
- Daerah kritis
H0 ditolak jika F hitung > F tabel - Statistik Uji
F hitung = Nilai F value variabel kelompok pada tabel anova di atas = 4.97 - Keputusan dan Kesimpulan
Karena F hitung = 4.97 dan F tabel (α=0.05, db1=3 db2=9) = 3.86, sehingga F hitung > F tabel, maka H0 ditolak
Jadi, minimal ada satu kelompok yang berbeda
Hipotesis perlakuan
- Hipotesis
H0: tidak ada perbedaan perlakuan
H1: minimal ada satu perlakuan yang berbeda - Tingkat signifikansi α= 0.05
- Daerah kritis
H0 ditolak jika F hitung > F tabel - Statistik Uji
F hitung = Nilai F value variabel perlakuan pada tabel anova di atas = 31.25 - Keputusan dan Kesimpulan
Karena F hitung = 31.25 dan F tabel (α=0.05, db1=3 db2=9) = 3.86, sehingga F hitung > F tabel, maka H0 ditolak
Jadi, minimal ada satu perlakuan yang berbeda
Keputusan dan Kesimpulan
Dari tabel Tukkey Grouping diketahui bahwa perlakuan A dan D tidak berbeda, perlakuan A dan C berbeda, perlakuan A dan B berbeda, Peralakuan D dan C tidak berbeda, perlakuan D dan B berbeda, perlakuan C dan B berbeda.
Demikian, semoga bermanfaat.
HAVE FUN.
Demikianlah Artikel Rancangan Acak Kelompok Lengkap dengan SAS
Sekian Kunci gitar Rancangan Acak Kelompok Lengkap dengan SAS, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sekian postingan Chord gitar lagu kali ini.
0 Response to "Rancangan Acak Kelompok Lengkap dengan SAS"
Post a Comment